Minggu, 18 September 2011

Syukuri Apa yang Ada

Ketika menjalani kehidupan yang sangat  jauh daripada yang diharapkan, mungkin kita akan menjadi orang pertama mengaduh dan memohon Ya Tuhan,,,kenapa aku kau beri aku seperti ini,cobaan kah atau ujian bagiku,,,karena kita semua tak mengerti apa yang harus dilakukan lagi.sahabat …kita memang tak mengerti arti semua hidup yang selalu berputar dan terkadang berbalik arah apa yang diharapkan,tak ada bisa kita sesali bila sebelum terjadi tapi terkadang kita menyesalinya saat itu semua terjadi,,.satu lagi sabarlah dan tarik nafas sedalam mungkin,berfikirlah semua arti sebuah KeMaha dahsytanNYA  dengan pikiran yang jernih.
Mungkin orang yang paling mengerti tentang keadaan mu adalah orang yang begitu sayang denganmu,,keluarga.ketika semua meninggalkan karena kesalahan yang kita buat,ketika titik air mata sudah tidak bisa tertahan lagi dengan titik panah yang mengistilahkan target dan tujuan selalu harus dicapai,,,yakinlah masih ada belahan jiwa mu,pendampingmu,yang mencatat amalmu,menemanimu dan setia akan mengertinya kita untuk bisa berubah ,,,perlahan tapi pastilah selalu dalam berbuat lebih baik..,
Melupakan masa lalu yang  kelam bukan berarti mengganggap enteng sebuah dosa,,tetap akan dipertanggungjawabkan,tapi tatap lah masa depan seolah semua itu akan menjadi cermin saja bahwa kita memang patut salah tetapi bukan untuk dipersalahkan,,,niat untuk melangkah kea rah yang lebih jelas,karena Allah SWT maha tahu dengan apa yang tersembunyi dalam apa yang ada dalam hati kita, biarlah mereka tertawa dengan nada meremehkan,biarlah mereka mengejek dengan ketidakberhasilan kita,dan terkadang kita menjadi second live dalam pergaulan yang tidak mementingkan kehadiran kita lagi…buktikan dan jelajahi kehidupan apa yang kamu bisa sekalipun kecil…,
Kawan ….Melihat langit begitu tinggi dan melihat lautan begitu luas,,, begitu bukan  ? Tapi hidup dalam masalah tak seperti itu, sesuatu yang dianggap tinggi pasti ada turunya,sesuatu yang dianggap luas ada dekatnya degan daratan,,kita memang terkadang tak siap ketika mengalami suatu hal yang dalam tanda kutip gagal ,,,ya gagal ketika cita-cita untuk menjadi seorang sarjana harus berhenti di tengah jalan entah alasan apapun itu, gagal menikah ketika calon yang kita pilih memilih orang lain,gagal dalam membuka usaha,,,dan lain-lain yang katanya gagal ….,tapi sob,,,itu semua bukan gagal..hapuslah dan bantahlah kata-kata  gagal dalam kamus kita,,,berpikir dan lebarkan pemahamannu dan buktikan semua yang tidak kita raih semua itu , masih ada harapan untuk memperbaiki selama nyawa dan hayat masih dikandung badan,,
Syukuri dan nikmati kehidupan mu yang sekarang ini,,,,berlakulah menjadi pribadi yang baru semangat baru dan cari sisi positif dibalik sisi negative ambilah berkah dalam setiap masalah.
Intinya dalam Agama yang kita ajarkan adalah selalu bersyukur dan teruslah bersyukur,,,pagi,siang sore malam dan seterusnya,,yakinlah karena tak ada manusia yang sempurna,,,syukuri apa yang ada,hidup adalah anugerah tetap jalani hidup ini melakukan yang terbaik,,,penggalan dari lagu memang benar adanya…kita pasti tersenyum dapat selangkah lebih maju kearah positif,dan tak perlu membalas terhadap ketidakadilan,,,tenanglah bagaikan air yang mengalir ,,perlahan tapi pasti arahnya.
Mencoba membuka tabir…..dunia dari sisi yang berbeda.
Banten 3/03/2011
Dhi2ii sst.
22:14

Tidak ada komentar:

Posting Komentar